obat cacar air ampuh

5 Tanaman Obat Tradisional Terbaik Untuk Penyakit Cacar Air

Penyebab seseorang terserang cacar air adalah virus Varicella Zoster. Ada beberapa obat yang bisa digunakan untuk menyembuhkan cacar air. Akan tetapi, tanaman obat tradisional cacar air bisa digunakan lebih baik dibandingkan obat kimiawi.Hal itu dikarenakan obat tradisional cenderung tidak memiliki efek yang buruk pada tubuh. Terlebih cacar air ini biasanya menyerang anak usia 3 hingga 5 tahun. Oleh karena itu, pemilihan obat bisa sangat penting untuk anda perhatikan.Gejala awal untuk cacar air biasanya adalah ditandai dengan badan yang sedikit demam, lesu, lemah, dan juga disertai dengan pilek. Anda perlu berhati-hati jika sudah mendapatkan beberapa tanda tersebut agar bisa mengatasinya lebih cepat.Oleh karena itu, penggunaan tanaman obat tersebut bisa anda jadikan sebagai alternatif terbaik menyembuhkan sakit cacar air dengan mudah. Anda juga tidak perlu menghawatirkan efek yang terjadi saat menggunakan obat alami ini.

Beberapa tanaman obat tradisional terbaik untuk cacar air

1.Kacang hijau

 

Ramuan tanaman obat cacar air yang pertama adalah kacang hijau. Kacang hijau ini cukup bagus untuk mengobati cacar air karena kandungan didalamnya. Berikut ini cara membuatnya agar bisa anda jadikan obat.

1.Rendamlah kacang hijau dengan air sampai mengembang 
2.Tumbuk haluslah kacang hijau tersebut
3.Oleskanlah kacang hijau tersebut ke bagian kulit yang terkena cacar

2. Jagung Muda

Sedangkan tanaman obat tradisional cacar air yang kedua adalah jagung muda. Untuk jagung muda ini caranya cukup mudah untuk membuatnya.

  1.Cucilah jagung muda hingga bersih
  2.Parut dan oleskanlah kebagian yang terkena cacar air 
  3.Lakukanlah secara rutin hingga bekas cacar air hilang

3. Jus buah mengkudu


Buah ini memang memiliki banyak khasiat termasuk didalamnya mampu mengobati cacar air. Untuk membuat mengkudu menjadi obat cacar, caranya adalah sebagai berikut.

1. Ambillah sebanyak 30 gr buah mengkudu yang matang 
2. Cucilah hingga bersih buah mengkudu tersebut
3. Blenderlah sampai halus
4. Minum ramuan ini 2 hingga 3 kali sehari secara rutin agar cepat sembuh

Tidak hanya penyakit cacar, buah mengkudu juga dipercaya oleh masyarakat Indonesia sebagai salah satu tanaman obat yang kaya akan manfaat. Bahkan penyakit liver bisa sembuhkan  dengan buah mengkudu ini.

4. Buah stroberi




Ramuan tanaman obat tradisional cacar air selanjutnya bisa kita gunakan buah strawberry. Buah ini memiliki banyak kandungan vitamin c yang sangat bagus sebagai antibiotik dan menghilangkan cacar.
Untuk buah strawberry ini, anda hanya perlu mengkonsumsinya secara rutin agar bisa meningkatkan sistem imunitas dalam diri anda. Dengan begitu, cacar air bisa anda sembuhkan.

5. Cendana

 

Sedangkan tanaman terakhir yang bisa anda gunakan sebagai obat adalah cendana. Kandungan didalam tanaman ini cukup bagus untuk mengobati cacar air. Untuk membuat sebagai obat, berikut ini cara pembuatannya.
 1.Hancurkan beberapa potong cendana hingga halus
 2.Tambahkan sedikit air
 3.Oleskan ramuan tersebut ke cacar air

Selain tanaman-tanaman diatas, pada dasarnya ada tanaman lain yang bisa anda gunakan sebagai obat. Beberapa tanaman lain yang bisa digunakan untuk obat cacar air adalah daun pegagan, buah pepaya, buah kiwi, dan sebagainya.

 

 


 

 

 

Comments

Popular posts from this blog

Obat Untuk Mengobati Penyakit Asam Urat

Obat Tradisional Malaria Mujarab

Obat Asam Urat Alami